Over-thinking
Kemarin memang cukup membuat gw stress dengan tugas kuliah yang seabrek di saat gw harus menyelesaikan tugas akhir gw ini. Selama ini gw memang banyak mengeluh mengenai betapa beratnya kuliah di Fasilkom UI buat gw dengan tugas kuliah yang nggak pernah berhenti dan materi-materi pelajaran yang berat-berat. Belum lagi gw harus mempertahankan prestasi gw agar nggak jatoh di mana itu lebih berat lagi. Gw punya kecenderungan over-thinking terhadap suatu masalah. Apalagi...